Manusia Antik
Kamis, 04 November 2010
DIA KINI MENGENALIKU
masih ingat ceritaku tentang si paijo.?? ya kakak kelas yang aku sukai...... ada pepatah berkata. "mencintai orang yang tak mengetahui keberadaan kita atau tidak tahu kalau kita hidup adalah penderitaan batin yang terdalam" dulunya sih aku setuju sama pepatah itu...... tapi sekarang gak lagi.!! kenapa.?? karena sekarang orang yang aku suka tahu kalau aku itu ada.!! dan yang paling buruk dia tahu kalau aku suka sama dia.!! dan itu memalukan.!! saat dia tahu hal itu aku hanya ingin menghilang dari dunia ini ketempat antahberantah yang semuanya berwarna putih..... [ok mungkin itu terlalu lebay] tapi beneran aku malu.!! aku langsung pucat pasi waktu liat dia...... ya memang aku tak menyatakan langsung [bisa pingsan duluan aku] anak anak kelasku yang mengatakannya....... mungkin cebiusz emang terlalu kompak ==" haha.... ceritanya bermula saat lomba pembawa sial itu datang..... dia jadi panitianya sehingga dia harus keliling kelas untuk mendata siapa aja yang mau ikut lomba...... dan waktu dia baru sampek depan kelasku...... semua anak udah pada histeris manggil manggil namaku...... trus dengan cepat pada nggrumbul di tempatnya berdiri dan ngomong kalo aku suka sama dia....... sesaat aku hanya bisa terdiam...... tak mengerti harus berbuat apa..... lalu aku mulai merasa ujung jariku mendingin sepertinya mati rasa....... lalu wajahku memucat....... tanganku gemetar sampai pensil yang kupegang jatuh dari genggaman.........dan disitulah aku mulai merasa malu.!! ya malu yang teramat sangat.!! dan paijo malah sembunyi di belakang pintu dan dengan sekejap aku sudah memutar kursiku membelakangi mukanya. aku gak mau dia tahu kalo mukaku gak karuan bentuknya........ dan setelah dia pergi,, aku mulai menyadari bahwa semuanya sudah berakhir dengan sendirinya tanpa ku akhiri....... padahal aku sudah merencanakan untuk tetap menjadi penggemar rahasianya....... tapi ya kita mempunyai rencana tapi ALLAH lah yang berkehendak....... aku berpikir memang mungkin sudah suratan takdirnya..... mungkin memang seharusnya begini dan aku harus menerimanya dengan ikhlas....... mungkin dengan ini aku tak perlu susah susah bilang kalo aku suka dia....... mungkin itu hikmahnya......... memang terkadang hikmahnya itu pahit tapi aku harus tetap menerima itu....... ini takdir yang memang harus kulalui...... ini takdir yang sudah tertulis sejak aku baru lahir....... inilah hidupku....... dan mungkin tanpa kejadian itu hidupku tak akan sempurna........ walaupun aku harus menanggung malu yang teramat sangat....... dan mungkin perlu dicatat kalau aku tak akan mengirimnya sms lagi,, mungkin dia lega akan hal itu haha sebenarnya jari jariku masih ingin mengetikan sms ke nomer HP-nya tapi apa boleh buat.?? aku sudah tak punya keberanian untuk mengirim sms itu bertemu pun aku tak berani........ sangat bodoh bukan.?? aku punya satu lirik yang tepat untuk ku.!! TIADA YANG SALAH HANYA AKU MANUSIA BODOH....... =="
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar